Tanda topi Pandu penghela bergambar melati dengan linkaran matahari dan memiliki sayap dan pita dibagian bawah. warna dasar tanda topi hijau
Tanda topi bisa berbentuk pin, atau langsung disablon/ bordir pada topi.
Topi pandu penghela putri
berbentuk lingkaran menggunakan pet
berwarna dasar hijau
memiliki garis putih dibagian depan
bagian depan topi terdapat tanda topi berlatar hijau
Jilbab Pandu penghela berwarna kheky atau berwarna sama dengan atasan kemeja Hizbul Wathan.
jilbab berukuran 1m
Penggunaan jilbab pandu dimasukkan ke dalam kemeja.
Bagian atas merupakan badge lokasi daerah kota/kabupaten/qobilah
bagian bawah merupakan badge lokasi wilayah propinsi
dipasang di lengan kanan kemeja.
gambar dan tulisan disesuaikan dengan lokasi tempat tinggal
dibawah ini merupakan beberapa contoh badge lokasi
Warna dasar Hijau dengan gambar melati bertuliskan fastabiqul Khairat.
dipasang ditengah saku kiri.
Tanda ini hanya digunakan oleh pemimpin kerabat.
Warna dasar keky tua atau sama dengan warna kemeja.
Huruf berwarna hitam
Panjang Maksimal 10cm jika tempatt tidak mencukupi nama dapat disingkat.
dipasang di atas saku kanan.
Tanda ini diberikan jika Pandu penghela telah menyelesaikan SKT(syarat kenaikan tingkat) penghela taruna melati 1 atau penghela taruna melati 2.
dipasang pada lidah pundak baju pandu penghela.
tanda taruna melati 1
tanda taruna melati 2
Hasduk/Kacu pandu penghela berbentuk segitiga dengan warna dasar hijau dengan garis berwarna putih
Lambang Hizbul Wathan dengan diameter 8cm pada bagian runcing garis.
penggunaan hasduk dilipat secara rapi
Ring pengikat Hasduk pandu Penghela terbuat dari Rotan
atau bisa menggunakan beberapa alternatife berikut
Ikat pinggang berwarna Hitam
timang dengan tulisan Hizbul Wathan
timang bisa berwarna emas / perak
kemeja pandu penghela berwarna keky.
menggunakan lidah pundak berkancing.
menggunakan 4(empat) buah saku, 2(dua) diatas ikat pinggang, 2(dua) dibawah ikat pinggang.
Lengan menggunakan manset berkancing.
saat digunakan kemeja tidak dimasukkan ke celana.
Celana Pandu berwarna biru dongker.
dengan 2 buah saku disamping kanan dan kiri (mambo).
Kaos Kaki Berwarna Hitam
Sepatu Berwarna Hitam
berbentuk lingkaran
berwarna dasar hijau
bergambar bintang dan bertuliskan angka 1 sampai 4 menandakan tahun pemberian.
Dipasangkan di atas saku kiri
Berbentuk segi lima dengan gambar kecakapan didalamnya.
penempatan tanda kecakapan pandu dipasangkan pada lengan kanan di bawah badge lokasi kwarwil.
cara penempuhan diatur pada peraturan tkp.
contoh TKP Pandu Penghela:
Hilal
Syamsun

Falak Buruj

Sahab Shaiqah

Ardun

Dipasang pada lengan baju sebelah kiri.